#transformasi-pelni
Kamis , 04 Aug 2022, 07:49 WIB
Menhub: Pelni jangan Hanya Bergantung pada Subsidi Pemerintah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meminta jajaran PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) atau Pelni terus meningkatkan kinerjanya. Hal tersebut dilakukan dengan selalu konsisten melakukan perubahan atau...
Kamis , 30 Aug 2018, 23:33 WIB
Pelni Terapkan Sistem Online Pengadaan Barang dan Jasa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) (Persero) saat ini memerapkan sistem online (daring) dalam pengadaan barang dan jasa. Kepala Kesekretariatan Pelni Ridwan Mandaliko mengatakan pengadaan barang dan jasa merupakan bagian penting di Pelni. Untuk itu, Ridwan menegaskan manajemen melakukan perubahan pelayanan secara drastis, “Sistem informasinya dibuat online dan tidak perlu tatap muka untuk sekedar meminta informasi pengadaan barang dan...