Teknisi memeriksa solar panel pada proyek PLTS Terapung di Waduk Cirata, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, Selasa (26/9/2023).

AS Keluar Perjanjian Paris, Pemerintah Diminta Terus Jalankan Target Transisi Energi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga think-tank Institute for Essential Services Reform (IESR) mendorong Pemerintah Indonesia meningkatkan komitmen melakukan transisi energi untuk mencapai nol-emisi pada 2060 atau lebih awal. IESR menyoroti pernyataan Utusan Khusus Presiden RI Bidang Iklim dan Energi, Hashim S Djojohadikusumo yang mengatakan Just Energy Transition Partnership (JETP), yang disepakati pada November 2022, gagal karena tidak ada dana yang cair. Pernyataan...

Emisi karbon (ilustrasi)

UEA Wajibkan Perusahaan Lacak dan Laporkan Emisi Karbon

REPUBLIKA.CO.ID, DUBAI -- Uni Emirat Arab (UEA) mewajibkan perusahaan-perusahaan memantau dan melaporkan emisi. Kebijakan ini ditetapkan untuk mencapai target nol emisi pada 2050 Legislasi yang mulai berlaku 28 Desember 2024 mewajibkan semua perusahaan dengan emisi karbon dioksida setara dengan 500.000 ton atau lebih per tahun untuk berpartisipasi. Dikutip dari BNN Bloomberg, Kamis (26/12/2024), Uni Emirat Arab yang merupakan tuan rumah Pertemuan...