#tuntutan-perangkat-desa
Rabu , 25 Jan 2023, 15:25 WIB
In Picture: Demo Tuntutan Pejabat Desa, dari Masa Jabatan Hingga Gaji
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Massa dari Persatuan Perangkat Desa Indonesia saat melaksanakan aksi di depan Gedung DPR, Jakarta, Rabu (25/1/2023). Pada aksi tersebut mereka menuntut tentang status kepegawaian perangkat desa, peningkatan kesejahteraan...
Rabu , 25 Jan 2023, 15:03 WIB
Mendagri Tanggapi Demo Perangkat Desa Soal Status Hingga Gaji
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menanggapi aksi demonstrasi yang digelar Persatuan Perangkat Desa Seluruh Indonesia (PPDI) di depan Gedung DPR. Tito mengaku sudah mengetahui tuntutan aksi tersebut karena dirinya sudah bertemu perwakilan PPDI kemarin, Selasa (24/1/2023). Dalam pertemuan itu, kata Tito, PPDI menyampaikan tiga hal. Pertama, mereka mengeluhkan soal banyaknya perangkat desa yang diberhentikan oleh kepala...