#twb-2023
Kamis , 19 Jan 2023, 17:46 WIB
Dorong Islamic Ecosystem, Peserta Talenta Wirausaha BSI 2023 Diperluas Hingga Pesantren
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah sukses pada penyelenggaraan pertama di tahun 2022, PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) kembali menggelar Talenta Wirausaha BSI (TWB) 2023. Pada penyelenggaraan tahun kedua ini, BSI...
Kamis , 19 Jan 2023, 14:00 WIB
Erick Thohir: Santripreneur Penggerak Industri Halal Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri BUMN Erick Tohir mendukung terselenggaranya Program Talenta Wirausaha BSI (TWB) 2023. Pada penyelenggaraan tahun kedua ini, BSI memperluas kepesertaan hingga ke pesantren untuk kategori santri.Erick meyakini, program tersebut mampu melahirkan santripreneur dan muslimpreneur baru di Indonesia. Menurutnya, santripreneur dan muslimpreneur merupakan penggerak industri halal di Indonesia bahkan global. "Mereka nantinya menjadi penggerak ekonomi dan berkontribusi...