Advertisement
#uang-bensin-untuk-warga
Selasa , 06 May 2014, 14:03 WIB
Kasus 'Money Politic' Dominasi Pileg 2014
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mabes Polri menerima 283 kasus terkait Pemilu Legislatif 2014. Kasus-kasus tersebut bervariasi mulai money politic, kampanye di luar waktu, pemalsuan dokumen dan pencoblosan lebih dari dua...
Rabu , 09 Apr 2014, 02:21 WIB
Duh, Caleg Kasih Duit Bensin Rp 100 Ribu untuk Warga
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Para calon anggota legislatif di Kecamatan Rumbai dan Rumbai Pesisir, Kota Pekanbaru, Riau, memberikan gelas dan uang pada masa tenang, beberapa jam menjelang pencoblosan. "Saya dapat selusin gelas dan uang yang diberikan oleh tim sukses caleg tertentu," kata Si (37) warga Limbungan Baru, Kecamatan Rumbai Pesisir ditemui di Pekanbaru, Selasa malam. Dia mengatakan selain gelas juga diberikan uang...