UMKM atau pun kelompok industri kecil di Indonesia, banyak dikelola oleh perempuan, seperti produk makanan, pakaian jadi, tekstil, kayu dan barang dari kayu, serta barang anyaman dan rotan.

Visa: Pendapatan UKM Milik Wanita Naik Sejak Adopsi Pembayaran Digital

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Survei yang dilakukan Visa, perusahaan teknologi pembayaran, menunjukkan bahwa sebanyak 54 persen usaha kecil dan menengah (UKM) di Indonesia yang dipimpin oleh perempuan mengalami pertumbuhan pendapatan sejak mengadopsi sistem pembayaran digital. Tak hanya UKM yang dimiliki perempuan, Visa juga mencatat bahwa peningkatan pendapatan dialami oleh 48 persen usaha mikro sejak menggunakan pembayaran digital dalam operasional bisnis mereka. "Usaha kecil dan...

 Pengunjung melihat pameran UKM. ilustrasi

Bahlil Bagikan 600 Nomor Induk Berusaha

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Untuk memudahkan dan mengembangkan bisnis pelaku usaha mikro kecil (UMK) perorangan, Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia membagikan 600 Nomor Induk Berusaha (NIB). Pembagian 600 NIB bagi pelaku UKM ini mendapat apresiasi dari pengamat ekonomi kreatif Febryan Wishnu. Menurutnya, langkah Menteri Bahlil membagikan ratusan NIB ini merupakan langkah yang sangat positif dan membuktikan keseriusan serta keberpihakan...