Advertisement
#umk-jateng-2024
Kamis , 30 Nov 2023, 05:09 WIB
Buruh Bakal Gelar Aksi Total Jika UMK 2024 Masih Mengacu PP 51
REPUBLIKA.CO.ID, UNGARAN -- Buruh Kabupaten Semarang mengancam bakal melakukan aksi total dengan kekuatan penuh, jika kenaikan upah minimum kabupaten/kota di Jawa Tengah masih jauh dari harapan para buruh/pekerja.Sebab, para...
Selasa , 28 Nov 2023, 17:15 WIB
Demo di Kantor Gubernur, Buruh Desak UMK 2024 Jateng Naik 13 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Ratusan buruh/pekerja yang ada di wilayah Kota Semarang dan sekitarnya, turun ke jalan, menggelar aksi demo di depan kantor Gubernur Jawa Tengah, di Kota Semarang, Selasa (28/11/2023) siang.Dala aksi ini, para buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Nasional (KSPN) Jateng, menolak penetapan upah minimum kabupaten/kota (UMK) 2024 menggunakan skema penghitungan upah yang diatur dalam PP...