Seorang warga memegang lengannya setelah menerima suntikan vaksin virus corona Sputnik V Rusia di pusat vaksinasi di Gostinny Dvor, Moskow, Rusia, Senin (12/7). Rusia menghadapi peningkatan tajam penularan dalam beberapa pekan terakhir, dengan infeksi baru setiap hari meningkat dari sekitar 9.000 pada awal Juni menjadi lebih dari 25.000 pada hari Jumat. Foto AP/Pavel Golovkin

In Picture: Ratusan Warga Rusia Disuntik Vaksin Sputnik V

REPUBLIKA.CO.ID,MOSKOW -- Ratusan warga Rusia menerima suntikan vaksin virus corona Sputnik V Rusia di pusat vaksinasi di Gostinny Dvor, Moskow, Rusia, Senin (12/7). Rusia menghadapi peningkatan tajam penularan dalam beberapa pekan terakhir, dengan infeksi baru setiap hari meningkat dari sekitar 9.000 pada awal Juni menjadi lebih dari 25.000 pada hari...

Pekerja melakukan bongkar muat Envirotainer berisi vaksin COVID-19 Sinovac setibanya dari Beijing di Terminal Cargo Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin, (12/7/2021). Sebanyak sepuluh juta dosis bahan baku vaksin COVID-19 Sinovac kembali tiba di Indonesia, yang selanjutnya dibawa ke Bio Farma Bandung.

Senin , 12 Jul 2021, 17:47 WIB

Mencampur Vaksin Jadi Strategi Baru

Vaksin Rusia Sputnik. Presiden Rusia Vladimir Putin mengaku mengalami efek samping usai penyuntikan vaksin Covid-19.

Putin Alami Efek Samping Usai Vaksinasi Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW -- Presiden Rusia Vladimir Putin pada Ahad (28/3) lalu, mengaku mengalami sedikit efek samping usai divaksin Covid-19 dosis pertama pada Selasa (23/3), seperti diberitakan Kantor Berita Interfax, mengutip wawancana di TV. "Saya bangun pagi keesokan harinya usai divaksin dan sepertinya saya agak merasakan nyeri otot. Saya ukur dengan termometer suhu saya normal," katanya kepada saluran Rossiya 1 TV. Putin...

Turki Berencana Gunakan Vaksin Sputnik V . Vaksin Rusia Sputnik V

Jumat , 26 Mar 2021, 12:56 WIB

Turki Berencana Gunakan Vaksin Sputnik V 

Muslim Rusia Bisa Gunakan Vaksin Sputnik V. Foto: Vaksin Rusia Sputnik V

Selasa , 23 Mar 2021, 19:04 WIB

Muslim Rusia Bisa Gunakan Vaksin Sputnik V