Peserta vaksinasi yang terdiri dari remaja dan pelajar di ruang obeservasi saat Gebyar Vaksin Covid-19 usia 12 tahun ke atas bersama UPT Puskesmas Pasirkaliki dan Kelurahan Pajajaran di Graha Bhayangkara, Jalan Cicendo, Kota Bandung, Selasa (14/9). Kegiatan tersebut digelar guna percepatan terbentuknya herd immunity atau kekebalan kelompok khususnya bagi remaja yang saat ini sudah mulai mengikuti pembelajaran tatap muka (PTM).

In Picture: Gebyar Vaksinasi Covid-19 Pelajar di Puskesmas Pasirkaliki

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Peserta vaksinasi yang terdiri dari remaja dan pelajar di ruang obeservasi saat Gebyar Vaksin Covid-19 usia 12 tahun ke atas bersama UPT Puskesmas Pasirkaliki dan Kelurahan Pajajaran di Graha Bhayangkara, Jalan Cicendo, Kota Bandung, Selasa (14/9). Kegiatan tersebut digelar guna percepatan terbentuknya herd immunity atau kekebalan kelompok khususnya bagi remaja yang saat ini sudah mulai mengikuti pembelajaran...

Vaksin Johnson & Johnson

Johnson & Johnson Uji Vaksin Covid-19 pada Remaja

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Johnson & Johnson mengumumkan uji coba vaksin untuk mencegah infeksi virus corona jenis baru (Covid-19) dosis satu yang ditujukan kepada remaja pada Jumat (2/4).  Penelitian dimulai pertama kali pada September 2020. Pada awalnya, studi dirancang untuk mempelajari rejimen dosis tunggal dan dua dosis dari vaksin Covid-19 yang dikembangkan Johnson & Johnson pada tingkat dan jadwal yang berbeda...