Jamaah umrah asal Indonesia berswafoto (ilustrasi). Arab Saudi memberikan kemudahan umroh melalui platform Nusuk

Arab Saudi Keluarkan 4 Juta Visa Umroh Selama 5 Bulan Terakhir

IHRAM.CO.ID, RIYADH – Kementerian Haji dan Umroh Arab Saudi telah mengeluarkan empat juta visa umroh sejak awal musim umroh 1444 H saat ini.  Hal ini sejalan dengan upaya kementerian dalam bermitra dengan sejumlah sektor dalam sistem haji dan umroh.  Kemitraan dengan beberapa sektor tersebut bertujuan untuk memfasilitasi kedatangan jamaah melalui pengajuan elektronik di platform "Nusuk", sebagaimana dilansir Argaam, Senin (12/12/2022).  Selain itu, juga untuk...

Foto selebaran yang disediakan oleh Pengadilan Kerajaan Saudi menunjukkan Putra Mahkota Saudi Mohammed bin Salman Al Saud bertemu dengan Putra Mahkota Abu Dhabi Mohammed bin Zayed al- Nahyan (tidak digambarkan) di Abu Dhabi, UEA, 08 Desember 2021. Menteri: Pangeran MBS Tetapkan Arah Pariwisata Arab Saudi Hingga 2030

Menteri: Pangeran MBS Tetapkan Arah Pariwisata Arab Saudi Hingga 2030

REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH -- Menteri Pariwisata Arab Saudi Ahmed Al Khatieb menyampaikan Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman (MBS) telah menetapkan tujuan yang jelas untuk industri pariwisata hingga 2030. Bahkan dia menyebut, Pangeran MBS telah menyediakan alat yang diperlukan dan waktu yang tepat untuk menggunakannya. "Arab Saudi berupaya agar pariwisata berkontribusi 10 persen terhadap produk domestik bruto (PDB) pada tahun 2030,...