#vonis-mafia-tkd
Jumat , 20 Oct 2023, 07:01 WIB
Divonis 8 Tahun Penjara, Terdakwa Mafia TKD Sleman: Pikir-Pikir yang Mulia
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Vonis pidana penjara selama delapan tahun dijatuhkan majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Yogyakarta terhadap terdakwa mafia tanah kas desa (TKD), Robinson Saalino. Vonis tersebut disampaikan majelis hakim...
Kamis , 19 Oct 2023, 21:26 WIB
Hakim Vonis Terdakwa Mafia TKD Sleman Delapan Tahun Penjara
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Direktur Utama PT Deztama Putri Sentosa, Robinson Saalino, menjalani sidang vonis terkait kasus mafia tanah kas desa (TKD) di Pengadilan Negeri (PN) Yogyakarta, Kamis (19/10/2023). Dalam sidang tersebut, Robinson dijatuhi vonis pidana penjara delapan tahun oleh majelis hakim.Robinson dijatuhi vonis berkaitan kasus korupsi penyalahgunaan TKD di Kelurahan Caturtunggal, Kecamatan Depok, Kabupaten Sleman, DIY. Vonis delapan tahun...