Advertisement
#wabah-legionella
Jumat , 28 Jan 2011, 16:14 WIB
Usai 10 Turis Australia, tak Ada Lagi Laporan Legionella di Bali
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kementerian Kesehatan menyatakan tidak ada laporan temuan penyakit legionella di Bali. Kecemasan terkait penyebaran penyakit itu muncul setelah beberapa turis asal Australia ditemukan menderita penyakit itu...