#wabah-norovirus
Selasa , 14 Sep 2021, 17:46 WIB
Pembuatan Film Indiana Jones Terhenti Akibat Wabah Norovirus
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pembuatan film blockbuster Indiana Jones kembali terhenti. Kali ini, ancaman wabah norovirus yang menjadi penjegal. Sekitar 50 orang dipulangkan dari Pinewood Studios di Iver, Inggris setelah virus...
Jumat , 17 Jan 2020, 15:45 WIB
170 Orang di Kalifornia Diduga Kena Wabah Norovirus
REPUBLIKA.CO.ID, KALIFORNIA -- Sekitar 170 orang yang dalam beberapa pekan terakhir mengunjungi Taman Nasional Yosemite di Kalifornia, Amerika Serikat (AS), mengalami gangguan sistem pencernaan. Keluhan ini terindikasi akibat norovirus.Dua antara orang-orang itu telah didiagnosis menderita penyakit tersebut, kata pejabat taman nasional tersebut, Kamis (16/1). Juru bicara pengelola Taman Nasional Yosemite, Scott Gediman, menyebut dalam keterangan tertulis bahwa sebagian besar...