#waspadai-gagal-ginjal-akut
Jumat , 21 Oct 2022, 13:41 WIB
Dinkes Kepri Validasi Data 3 Pasien Anak Gagal Ginjal Akut
REPUBLIKA.CO.ID, TANJUNG PINANG -- Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) melakukan validasi data pasien anak yang mengalami gagal ginjal akut dengan melibatkan Ikatan Dokter Anak Indonesia. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi...
Jumat , 21 Oct 2022, 12:58 WIB
Sleman Laporkan Temuan 3 Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, hingga saat ini telah mencatat temuan tiga kasus gagal ginjal akut pada anak di wilayahnya. "Dari tiga kasus tersebut, dua anak dinyatakan sembuh dan satu anak meninggal dunia," kata Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman Cahya Purnama di Sleman, Jumat (21/10/2022). Menurut dia, ketiga anak yang mengalami gagal ginjal akut ditangani...
Jumat , 21 Oct 2022, 12:58 WIB
Polri Siap Bantu Tarik Obat Sirop Berbahan Kimia Perusak Ginjal dari Peredaran
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Satgas Pangan Polri siap membantu kementerian dan lembaga...
Jumat , 21 Oct 2022, 12:52 WIB
Pemkot Bogor Gencarkan Sosialisasi dan Pengawasan Kasus Gagal Ginjal Akut
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor mewaspadai dan terus...