Tersangka kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin, Jessica Kumala Wongso dengan mengenakan baju tahanan dikawal petugas menuju ruang tahanan usai menjalani pemeriksaan selama 7 jam di gedung Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (1

'Jessica Dipaksa Ngaku'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengacara Jessica Kumala, Yudi Wibowo Sukinto mengaku kliennya sempat menolak permintaan polisi untuk mengikuti rekonstruksi pembunuhan Wayan Mirna (27 tahun) versi CCTV. Ia mengatakan, rekaman CCTV tak pernah diperlihatkan sehingga dikhawatirkan adanya rekayasa yang mengarahkan pembenaran status tersangka kepada Jessica. "Lah CCTV kan kita enggak lihat disuruh ikutin, itu yang enggak benar, berarti dipaksa mengaku," ujar...

Direktur Reserse Kriminal Umum Komisaris Besar Polisi Krishna Murti

Polisi Sebut Kasus Akseyna tak Tenggelam karena Kasus Mirna

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Akseyna Ahad Dori (18) ditemukan mengambang di Danau Kenanga, Universitas Indonesia, Depok, pada Kamis, 26 Maret 2015. Kasus ini hingga sepuluh bulan berlalu masih juga belum terungkap pelakunya. Apalagi muncul kasus Allya Siska Nadya yang meninggal lantaran korban malapraktek klinik Chiropractic Firs di mall Pondok Indah. Kemudian, kasus sianida yang juga mencuri perhatian publik hingga saat ini. Saat...