#wisatawan-gunung-galunggung
Selasa , 02 May 2023, 07:33 WIB
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Galunggung Disebut Menurun
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Jumlah wisatawan yang mengunjungi kawasan wisata Gunung Galunggung, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, mencapai ratusan orang setiap hari saat momen libur Lebaran 2023. Namun, jumlahnya disebut menurun...
Kamis , 27 Apr 2023, 21:05 WIB
Kecelakaan di Jalur Wisata Gunung Galunggung, Satu Keluarga Terluka
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA — Satu keluarga wisatawan yang berboncengan motor mengalami kecelakaan di kawasan Gunung Galunggung, Kecamatan Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Kamis (27/4/2023). Kecelakaan mengakibatkan orang tua dan dua anaknya terluka. Kepala Polsek (Kapolsek) Sukaratu AKP Mahmud Darmana menjelaskan, kecelakaan tunggal itu terjadi di jalur kawasan wisata Perhutani Galunggung, sekitar pukul 11.00 WIB. Kecelakaan dialami satu keluarga yang terdiri atas...
Ahad , 14 Feb 2016, 16:38 WIB
Wisatawan Tewas Tenggelam di Kawah Gunung Galunggung
REPUBLIKA.CO.ID, Tasikmalaya -- Satu jenazah pria yang diperkirakan berusia...