Tim SAR gabungan melalukan proses pencarian terhadap dua wisatawan yang dilaporkan terseret arus di Pantai Santolo, Kabupaten Garut, Kamis (27/4/2023).

Satu Wisatawan Tenggelam di Pantai Santolo Garut Ditemukan Meninggal Dunia

REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Tim SAR gabungan menemukan satu di antara dua wisatawan asal Kecamatan Malangbong, yang dilaporkan terseret arus di Pantai Santolo, Kecamatan Cikelet, Kabupaten Garut, pada Kamis (27/4/2023) sore. Wisatawan itu ditemukan dalam kondisi meninggal dunia. Kepala Satuan Polisi Air dan Udara (Kasatpolairud) Polres Garut AKP Anang Sonjaya mengatakan, wisatawan yang ditemukan itu diketahui atas nama M Hisam (17 tahun)....

Korban tenggelam (ilustrasi).

Seorang Wisatawan Ditemukan Setelah Enam Hari Hilang di Pangandaran

REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Tim SAR gabungan berhasil menemukan seorang wisatawan asal Cilacap, Jawa Tengah, dalam keadaan meninggal dunia. Sebelumnya wisatawan tersebut dikabarkan hilang selama enam hari karena terbawa arus ombak di Pantai Barat Pangandaran, Jawa Barat. Kepala Seksi Operasi dan Siaga Kantor Pencarian dan Pertolongan Bandung Supriono membenarkan korban bernama Latipudin bin Warsono (35) Warga Desa Cigaru, Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap,...