#wni-dievakuasi-china
Ahad , 02 Feb 2020, 16:05 WIB
Tiga WNI tidak Lolos Pemeriksaan Kesehatan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Perlindungan WNI Kementerian Luar Negeri, Judha Nugraha mengatakan 243 orang WNI yang tinggal di China berhasil pulang ke Indonesia. Namun tiga orang lainnya, tidak dapat...
Jumat , 31 Jan 2020, 19:19 WIB
Lokasi Karantina untuk WNI dari China Dirahasiakan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah akan mengkarantina terlebih dahulu WNI yang dievakuasi dari Provinsi Hubei, China, guna memastikan tidak ada yang terjangkit virus corona. Lokasi karantina namun dirahasiakan oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes).Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Kementerian Kesehatan, dr Weindra Waworuntu, mengatakan, terdapat 249 WNI yang akan dievakuasi. Semuanya, akan dikarantina terlebih dahulu selama 14 hari. Namun ia enggan...