Advertisement
#workstation-z1
Rabu , 25 Apr 2012, 21:42 WIB
Ada Sentuhan BMW Dibalik Workstation Z1
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Hewlett Packard Indonesia meluncurkan komputer All-in-One Workstation Z1 yang dirancang oleh BMW Group Designworks USA, anak perusahaan BMW yang biasa merancang model-model BMW dan perangkat elektronik lainnya."HP Workstation Z1...