Logo X tertera di ponsel pengguna media sosial yang semula bernama Twitter itu. Iklan judi online masih banyak ditemukan pengguna di media sosial X.

Iklan Judi Online Masih Seliweran, X Kena Semprit Kemenkominfo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) secara resmi menegur keras platform media sosial X. Hal itu dilakukan terkait temuan iklan judi online yang beredar di platform tersebut."Kementerian Kominfo memberi peringatan platform X karena aduan masyarakat yang mengeluh dengan maraknya iklan judi online," kata Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi dalam pesan singkatnya kepada Antara, Selasa...

Logo X terpasang usai menggantikan logo Twitter di atas gedung di kantor pusat, San Francisco, AS, Sabtu, (29/7/ 2023) WIB.

Rencana X Berbayar, Pakar Ungkap Dampak Bagi Pengguna

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Pakar digital Universitas Airlangga (Unair) Febby Risti Widjayanto menanggapi rencana Elon Musk yang akan membebankan biaya bagi seluruh pengguna X (Twitter). Elon Musk mengatakan, tujuan pengenaan biaya tersebut tak lain adalah untuk memerangi akun bot yang ada di aplikasinya. Febby mengatakan, rencana pengenaan biaya tersebut diibaratkan seperti dua buah mata pisau. "Di satu sisi, langkah tersebut dapat...