Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Mao Ning saat menyampaikan keterangan kepada media di Beijing, China pada Kamis (29/2/2024)

Ini Pesan Penting China untuk Palestina Usai Gugurnya Yahya Sinwar

REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING - Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China, Mao Ning mengatakan, Palestina makin perlu untuk memperkuat solidaritas dan soliditas antarfaksi. Hal itu penting dilakukan pascagugurnya pemimpin gerakan Hamas Palestina, Yahya Sinwar. "Tidak peduli bagaimana situasinya berkembang, semakin penting bagi faksi-faksi Palestina untuk memperkuat solidaritas dan komunitas internasional untuk memberikan dukungan yang kuat," kata Mao Ning dalam konferensi pers di...

Pemimpin Senior Hamas Yahya Sinwar saat mempimpin pertemuan dengan petinggi faksi Palestina di Kantornya di Gaza, 13 April 2022.

Israel Periksa Kemungkinan Telah Membunuh Pemimpin Hamas Yahya Sinwar

REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV – Markas pasukan penjajahan Israel (IDF) mengekalim telah menewaskan tiga anggota kelompok Hamas dalam penyerangan terkini di Jalur Gaza pada Kamis (17/12024). mereka menyatakan tengah memeriksa bahwa salah satu yang ditewaskan adalah pimpinan Hamas Yahya Sinwar.  Aljazirah melansir, mereka menerima pernyataan dari tentara Israel dan badan intelijen Israel yang mengatakan bahwa mereka telah menargetkan sebuah bangunan dan tiga...