Advertisement
#yerusalem-wilayah-palestina
Selasa , 05 Mar 2019, 19:33 WIB
Penggabungan Konsulat AS di Yerusalem Bentuk Kelancangan AS
REPUBLIKA.CO.ID, RAMALLAH— Komite Pelaksana Organisasi Pembebasan Palestina (PLO) mengecam keras keputusan Amerika Serikat (AS) untuk menutup konsulatnya di Tel Aviv dan memindahkannya ke al-Quds (Yerusalem) dan menggabungkannya dengan kedutaan besarnya...