Pemukiman baru Israel di Jerusalem Timur

Israel Janji Pembangunan Permukiman Yahudi Terus Berjalan

REPUBLIKA.CO.ID, YERUSALEM -- Menteri Perumahan Israel yang baru, Uri Ariel menegaskan, kabinet pemerintahan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu  akan terus memperluas pemukiman Yahudi di masa depan. Pada sebuah wawancara di sebuah stasiun televisi Israel, Ahad (17/3) waktu setempat, anggota partai Rumah Yahudi (Jewish Home Party) itu mengatakan,  wilayah yang diduduki saat ini akan terus dibangun (permukiman) sesuai dengan yang menjadi...