Pemimpin Hamas Yahya Sinwar berbicara dalam rapat umum di Khan Younis, Jalur Gaza selatan, pada 21 Oktober 2011.

Profesor Byman: Hamas Masih Jauh dari Kata Menyerah

REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Syahidnya Kepala Biro Politik Hamas Yahya Sinwar oleh peluru tentara Israel di Rafah, Gaza selatan, pada Kamis (17/10/2024), dinilai tidak akan berdampak besar terhadap api perlawanan di Gaza. Daniel Byman, seorang profesor di Sekolah Layanan Luar Negeri Universitas Georgetown, mengatakan,  pembunuhan tersebut hanya bermakna  berkurangnya satu pemimpin dalam Perlawanan Palestina. Bayman menegaskan, Hamas masih jauh dari kata menyerah...

Warga Palestina menangisi jenazah di pemakaman belasan yang syahid dalam serangan Israel, di Rumah Sakit Martir Al-Aqsa di Deir al-Balah, Jalur Gaza, Sabtu, 17 Agustus 2024.

Zona Aman di Gaza Hanya Tersisa 9,5 Persen

REPUBLIKA.CO.ID, GAZA - Pasukan Israel mengubah "zona kemanusiaan aman" di Jalur Gaza menjadi tumpukan puing-puing dan abu, menyisakan hanya 9,5 persen wilayah yang disebut "zona aman" bagi warga sipil yang mengungsi. Hal tersebut diungkapkan Pertahanan Sipil Palestina di Gaza, Sabtu (24/8/2024). Menurut pernyataan yang dirilis otoritas tersebut, pada awal invasi darat Israel ke Gaza awal November 2023, pasukan Israel mengusir ratusan ribu...