#zis-ramadhan
Senin , 09 May 2022, 19:30 WIB
Selama Ramadhan, BMM Catat Penghimpunan Ziswaf Naik 8,09 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Baitulmaal Muamalat (BMM) mencatat kenaikan transaksi ziswaf selama bulan Ramadhan 2022. Manager Penghimpunan Retail & Digital BMM sekaligus Ketua Ramadhan 1443H BMM, Muhammad Riandy menyampaikan penghimpunan...
Senin , 26 Apr 2021, 15:55 WIB
Bazma Kilang Balongan Distribusikan ZIS Ramadhan Bagi Dhuafa
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Sebanyak 2.998 orang mustahik di Kabupaten indramayu menerima zakat, infak, dan sedekah (ZIS) Ramadhan yang disalurkan oleh Baituzakah Pertamina (Bazma) RU VI Balongan. Dana ZIS tersebut terkumpul dari para pekerja muslim di lingkungan RU VI Balongan. Ribuan mustahik yang menerima ZIS Ramadhan Bazma RU VI Balongan itu sebagian besar merupakan para lansia dan dhuafa yang berada di...
Kamis , 26 Apr 2018, 13:20 WIB
Bamuis BNI Targetkan ZIS Rp 5 Miliar Saat Ramadhan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga amil zakat nasional modern pertama...