Seharusnya Indonesia Mengutuk Agresi Militer Barat ke Libya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Agresi yang dilakukan negara-negara barat atas dasar resolusi PBB yang memberlakukan zona larang terbang mencerminkan kepentingan akan minyak. Pasalnya, negara-negara Barat seolah tanpa pikir panjang menyerang Libya atas nama demokrasi dan rakyat Libya. Sebab itu, Indonesia sebagai pihak yang memiliki suara dalam dunia Islam dan internasional seharusnya mengutuk serangan tersebut.Cendikiawan Muslim yang juga pengamat Timur Tengah, Azyumardi Azra...

Rabu , 12 May 2010, 07:28 WIB

Perairan Utara Jabar Masuk Zona Kuning