Ini Dia, Rahasia Keberhasilan Menyeduh Teh
Rep: Zakiah Dwi Rara Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR - Banyak orang yang suka minum teh dan tak sedikit pula dari mereka tidak tau jenis teh yang diminumnya. Berbeda dengan Bambang Laresolo, karena kecintaannya akan minuman tersebut Bambang banyak belajar mengenai teh, bahkan sebagai apresiasi kecintaannya terhadap teh, ia pun membuat kedai khusus teh yang diberi nama Kedai Teh Laresolo'yang berlokasi di Agri Park, Taman kencana, Bogor.
Videographer: Zakiah Dwi Rara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini