Negara Tetangga Ukraina Ingin AS Tegas Hadapi Rusia

VOA
Peta Ukraina
Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PM Ukraina Arseniy Yatsenyuk berada di AS membahas intervensi Rusia di Krimea. Ukraina dan negara-negara tetangganya berharap Amerika bertindak lebih tegas menghadapi intervensi Rusia di Krimea dibandingkan respon AS terhadap Perang Rusia-Georgia 2008 lalu. Berikut video lengkapnya.


sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler