Karya Seni Sebagai Media Dakwah

ROL/Sadly Rachman
Erick Yusuf
Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seni dan agama kerap dipandang sebagai sesuatu yang bertolak belakang. Akan tetapi menurut Ustaz Erick Yusuf, seni dan agama memiliki koherensi yang kuat. Bahkan bila ini disatukan, bisa menghasilkan sebuah karya yang indah.

Menurutnya, terpenting seni tersebut tak melanggar etis, estetika, dan agama. Maka seni tersebut bisa memasuki PostArt. Apa itu PostArt? itu merupakan seni yang menghasilkan sebuah karya positif. Ia mencotohkan seperti lagu yang mampu membuat kita jadi ingat Allah SWT.

 

Video Editor: Casilda Amilah


Narator: Fian Firatmaja

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler