Ini Pernyataan Sikap MUI Terkait LGBT
Republika/Darmawan
Rep: Fian Firatmaja Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, AKARTA -- Majelis Ulama Indonesia (MUI) akhirnya menyatakan sikap terkait permasalahan lesbi, gay, biseksual dan transgender (LGBT). Ketua Umum MUI KH Ma'ruf Amin mengatakan MUI menolak propaganda, dukungan, dan legislasi LGBT.
MUI juga mendukung pemerintah untuk menolak masuknya dana asing untuk mendukung keberadaan LGBT. MUI juga beranggapan pelaku LGBT bisa dipidanakan. Berikut pernyataan sikap MUI terhadap LGBT.
Videografer: Fian Firatmaja
Video Editor: Casilda Amilah
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler