Jangan Anggap MUI Mencari Masalah

Republika/Raisan Al Farisi
Wakil Ketua Dewan Pertimbangan MUI Didin Hafidhuddin (dari kiri) bersama Ketua Dewan Pertimbangan MUI Din Syamsuddin, Sekretaris Dewan Pertimbangan MUI Noor Ahmad memimpin rapat pleno ke-15 Dewan Pertimbangan MUI di Jakarta, Rabu (22/2).
Rep: Fian Firatmaja Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Pertimbangan MUI Din Syamsuddin menjelaskan, saat ini komunisme dan ketidakadilan hukum semakin jelas terlihat. Keberadaan dua permasalahan itu semakin nyata dan ada.

Din mengingatkan jangan menganggap remeh persoalan tersebut. Permasalahan itu, menurut Din, bukan hanya ilusi atau wacana lagi.

Dia memohon juga agar pihak-pihak lain tidak beranggapan MUI dan ormas Islam sedang mencari masalah dengan membahas persoalan ini. Akan tetapi, menurut dia, hal ini karena MUI ingin bangsa Indonesia dapat segera menyadari keadaan ini.



 

 

Videografer & Editor:
Fian Firatmaja

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler