Pelindo I Manfaatkan Teknologi Digital untuk Tekan Anggaran
Program membangun manajemen eloktronik Pelindo I.
Republika/Thoudy Badai
Rep: Muhammad Rizki Triyana Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Sumber Daya Manusia Pelindo I, M Hamied Wijaya mengatakan program Membangun Manajemen Eloktronik yang dilakukan sejak 2015 sampai saat ini berdampak baik pada pengeluaran anggaran setiap tahun.
Hamied menjelaskan, sebelum beralih ke program digital, Pelindo I mengglontorkan dana sekitar lima miliar hanya untuk tinta saja. Namun, saat ini hanya mencapai 500 juta tiap tahunya. Selain itu, keuntungan yang didapat yakni dokumen sudah terpusat pada database dan tidak mudah hilang.
Berikut video lengkapnya.
Videografer | Muhammad Rizki
Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler