Menkominfo: Jangan Unggah Sertifikat Vaksinasi di Medsos

Data pribadi pada sertifikat dikhawatirkan disalahgunakan orang lain.

ABDAN SYAKURA/REPUBLIKA
Vaksinator menyuntikan vaksin Covid-19 ke pedagang di Pasar Baru Trade Center, Jalan Otto Iskandar Dinata, Kota Bandung.
Rep: Antara Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate mengimbau agar masyarakat tak mengunggah sertifikat vaksin di media sosial.


Johnny menegaskan hal itu guna melindungi data pribadi penerima vaksin yang terdapat pada kode batang lembaran vaksinasi, agar tak disalahgunakan oleh orang lain.

 

 

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler