In Picture: Napoli Bantai Lazio 5-2
Kemenangan tersebut membuat posisi Napoli berada di peringkat kelima.
Red: Mohamad Amin Madani
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Napoli sukses meraih tiga poin setelah mengalahkan Lazio 5-2 di Stadion Stadio Diego Armando Maradona, pada pertandingan pekan ke-32 kompetisi Liga Italia, Jumat (23/4) dini hari WIB.
Kemenangan tersebut membuat posisi Napoli berada di peringkat kelima.
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler