Bantu Warga yang Karantina dengan Kendaraan Nirawak
Kendaraan nirawak dikerahkan untuk suplai pangan ke warga yang lakukan karantina.
Antara
Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, CHENGDU — Sebuah kendaraan nirawak digunakan untuk mengirimkan kebutuhan sehari-hari bagi sekitar 3.000 penduduk yang menjalani karantina di rumah di sebuah daerah berisiko menengah Covid-19 di Kota Chengdu, Provinsi Sichuan, China barat daya.(XINHUA/Siti Zulaikha/Soni Namura/Sizuka | Antara)
sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler