Kaki-Tangan Azis di KPK akan Dibongkar

Pengusutan dilakukan meski KPK menilai bukti berupa keterangan masih lemah.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan akan mengusut keberadaan kaki-tangan tersangka Azis Syamsuddin (AZ) di internal lembaga antirasuah itu. Pengusutan tersebut akan dilakukan meskipun bukti yang dimiliki saat ini hanya berupa keterangan yang masih lemah. "Karena itu kan masih testimonium de auditu artinya bukan kesaksian tapi menyampaikan pernyataan orang lain bahwa saudara AZ...


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler