Sidebar

Ketika Baca Alquran Hindari Tiga Niat ini

Monday, 29 Nov 2021 17:45 WIB
Alquran

IHRAM.CO.ID, Dilansir di aboutislam.net, Senin (29/11), Alquran memang dapat membimbing namun seseorang akan tersesat jika memiliki niat yang salah. Sebagaimana  firman Allah surat Albaqarah ayat 26 disebutkan, 

Baca Juga


إِنَّ اللَّهَ لَا يَسْتَحْيِي أَنْ يَضْرِبَ مَثَلًا مَا بَعُوضَةً فَمَا فَوْقَهَا ۚ فَأَمَّا الَّذِينَ آمَنُوا فَيَعْلَمُونَ أَنَّهُ الْحَقُّ مِنْ رَبِّهِمْ ۖ وَأَمَّا الَّذِينَ كَفَرُوا فَيَقُولُونَ مَاذَا أَرَادَ اللَّهُ بِهَٰذَا مَثَلًا ۘ يُضِلُّ بِهِ كَثِيرًا وَيَهْدِي بِهِ كَثِيرًا ۚ وَمَا يُضِلُّ بِهِ إِلَّا الْفَاسِقِينَ

Sesungguhnya Allah tidak segan membuat perumpamaan seekor nyamuk atau yang lebih kecil dari itu. Adapun orang-orang yang beriman, mereka tahu bahwa itu kebenaran dari Tuhan. Tetapi mereka yang kafir berkata, "Apa maksud Allah dengan perumpamaan ini?" Dengan (perumpamaan) itu banyak orang yang dibiarkan-Nya sesat, dan dengan itu banyak (pula) orang yang diberi-Nya petunjuk. Tetapi tidak ada yang Dia sesatkan dengan (perumpamaan) itu selain orang-orang fasik,

Alquran adalah kalam Allah, oleh karena itu, membutuhkan niat dan kemurnian tujuan seperti halnya melaksanakan sholat. Jadi, ketika membaca Al-Qur'an harus menghindari niat berikut: 

 

Berita terkait

Berita Lainnya