Meluncur dan Melompat Hingga Eropa

Inline skate, Poni Dokidoki sukses membawa nama Indonesia hingga Eropa.

Fafa/Republika TV
Atlet Inlineskate, Indonesia, Poni Dokidoki
Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mulai bermain inline skate sejak berusia enam tahun, kemudian menekuninya pada era 90an Poni Dokidoki sukses membawa nama Indonesia hingga Eropa.


"Permainan atau olah raga ini sangat menyenangkan, bisa menjadi pilihan meluangkan waktu ke hal yang positif terlebih untuk generasi muda." Kata Poni di kawasan Kemang, Jakarta Selatan. Selasa, (21/6/2022).

Mungkin banyak yang menilai bermain inline skate mahal pun berbahaya. Namun, menurut dia, banyak pilihan harga sepatu untuk memulai.

Barbahaya? "Semua tentu ada risikonya, tapi kalau semua dijalankan dengan baik dan mengikuti arahan pelatih semua bisa di minimalisir."

 

 

Videografer & Video Editor: Fafa

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler