Hemat dan Ramah Lingkungan, Truk Listrik Diminati Warga Rwanda
Truk listrik sudah diperkenalkan di pedesaan Rwanda sejak dua tahun lalu.
VOA
Red: Wisnu Aji Prasetiyo
REPUBLIKA.CO.ID, RWANDA — Truk listrik sudah diperkenalkan di pedesaan Rwanda sejak dua tahun lalu.
Kini, truk listrik makin berkembang karena dinilai lebih hemat dan ramah lingkungan. Perusahaan Inggris pembuatnya berencana berekspans, tapi menghadapi tantangan langkanya listrik di pedesaan.
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler