In Picture: Momen Manchester City Juarai Piala FA

Gelar ini menjadi yang ketujuh bagi Manchester City di ajang FA Cup

Penyerang Manchester City Erling Haaland meluapkan emosinya setelah mengalahkan Manchester United pada pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris di Stadion Wembley di London, Sabtu (3/6/2023). Manchester City menang dengan skor 2-1. Dua gol City dicetak kapten tim Ilkay Gundogan. Sedangkan satu gol MU dicetak oleh Bruno Fernandes.

Gelandang Manchester United Bruno Fernandes duduk di lapangan seusai timnya dikalahkan Manchester City pada pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris di Stadion Wembley di London, Sabtu (3/6/2023). Manchester City menang 2-1.

Fans Manchester City merayakan kemenangan tim setelah memenangkan pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris antara Manchester City dan Manchester United di Stadion Wembley di London, Sabtu (3/6/2023). Manchester City menang 2-1.

Ekspres pelatih Manchester City Pep Guardiola saat merayakan kemenangan timmnya pada pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris antara Manchester City dan Manchester United di Stadion Wembley di London, Sabtu (3/6/2023). Manchester City menang 2-1.

Pelatih Manchester City Pep Guardiola (kanan) merangkul manajer Manchester United Sir Alex Ferguson setelah pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris antara Manchester City dan Manchester United di Stadion Wembley di London, Sabtu (3/6/2023). Manchester City menang 2-1.

Pemain Manchester City Ilkay Gundogan mengangkat piala setelah mengalahkan Manchester United pada pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris

Pemain Manchester City melakukan selebrasi setelah mengalahkan Manchester United pada pertandingan sepak bola final Piala FA Inggris di Stadion W

Red: Edwin Dwi Putranto

REPUBLIKA.CO.ID, WEMBLEY -- Manchester City berhasil menjadi juara Piala FA setelah di partai final mengalahkan Manchester United di Stadion Wembley di London, Sabtu (3/6/2023).


Manchester City menjadi juara piala FA setelah menang dengan skor 2-1. Dua gol City dicetak kapten tim Ilkay Gundogan. Sedangkan satu gol MU dicetak oleh Bruno Fernandes. Gelar ini menjadi yang ketujuh bagi Manchester City di ajang FA Cup

sumber : AP Photo
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler