Menag: 773 Jamaah Haji Wafat pada Pelaksanaan Haji 1444 H

Jamaah yang wafat pada usia 65 tahun ke atas sebanyak 562 orang

ANTARA FOTO/MUHAMMAD IQBAL
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas memberikan keterangan pers terkait penyelenggaraan ibadah haji 1444 H atau tahun 2023 di Terminal 3, Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Sabtu (5/8/2023). Pada penyelenggaraan haji 1444 H atau tahun 2023 sebanyak 773 jamaah haji meninggal dunia, 77 jamaah masih dirawat di Arab Saudi, serta 1 orang jamaah haji asal Palembang dinyatakan masih hilang.
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG — Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyatakan jamaah yang wafat pada pelaksanaan ibadah haji 1444 hijriah mencapai 773 orang.


Ia mengatakan dari data tersebut, terdapat 752 jamaah haji reguler, 18 jamaah haji khusus dan tiga jamaah haji furoda. Ia menyebutkan jamaah yang wafat pada usia 65 tahun ke atas sebanyak 562, jamaah berusia 60-64 tahun sebanyak 81 serta 109 jamaah yang berusia di bawah 60 tahun.

 

 

 

 

Videografer | Havid Al Vizki

Video Editor | Fian Firatmaja

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler