San Diego Comic Con, Pameran Komik dan Budaya Pop Terbesar di AS
Pameran komik dan budaya pop terbesar di AS, San Diego Comic Con digelar Juli lalu
VOA
Red: Agung Sasongko
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pameran komik dan budaya pop terbesar di AS, San Diego Comic Con, kembali di gelar pada bulan Juli lalu. Tidak adanya kegiatan promosi film-film blockbuster akibat dari aksi mogok kerja di Hollywood, tidak mengurangi keseruan yang terjadi di sana. Yuk kita jalan dan melihat keseruannya!
Baca Juga
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler