Sapuhi: Istithaah Kesehatan Calon Jamaah Haji Diperlukan

Kesehatan calon jamaah haji sangat perlu untuk diketahui.

republika
Jamaah haji tengah tawaf
Rep: Havid Al Vizki Red: Agung Sasongko

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Ketua Umum Sapuhi, Syam Resfiadi menyatakan usulan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas terkait istithaah kesehatan calon jamaah haji sangat diperlukan. Hal itu dilakukan karena kesehatan calon jamaah haji memang diperlukan.
Ia mengatakan bagi Penyelenggara Ibadah Haji Khusus (PIHK) usulan tersebut memang diperlukan.

Baca Juga


Karena, menurutnya semua calon jamaah harus menyerahkan surat keterangan sehat sebelum keberangkatan. Ia menambahkan kesehatan calon jamaah haji sangat perlu untuk diketahui. Baik dari sisi penyakit dalam maupun secara fisik dari luar.

Videografer: Havid Al Vizki

Footage     : MCH 2023

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler