In Picture: Pemanfaatan Limbah Kotoran Ternak Menjadi Energi Biogas

Sebanyak tujuh rumah warga manfaatkan limbah kotoran ternak untuk jadi energi biogas.

Peternak memeriksa keran kontrol pada tangki biogas yang berasal dari limbah kotoran sapi di Pancoran, Jakarta, Rabu (20/12/2023). Sebanyak tujuh rumah warga di sekitar peternakan sapi tersebut memanfaatkan limbah kotoran ternak untuk menjadi energi biogas dalam kehidupan sehari-hari.

Peternak menyalakan lampu yang menggunakan energi dari limbah kotoran sapi di Pancoran, Jakarta, Rabu (20/12/2023). Sebanyak tujuh rumah warga di sekitar peternakan sapi tersebut memanfaatkan limbah kotoran ternak untuk menjadi energi biogas dalam kehidupan sehari-hari.

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Peternak memeriksa keran kontrol pada tangki biogas yang berasal dari limbah kotoran sapi di Pancoran, Jakarta, Rabu (20/12/2023). Sebanyak tujuh rumah warga di sekitar peternakan sapi tersebut memanfaatkan limbah kotoran ternak untuk menjadi energi biogas dalam kehidupan sehari-hari.  


sumber : Antara
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler