Ingin Dikaruniai Rezeki Halal? Baca Doa Ini
Bersimpuh dan memohon kepada Allah agar senantiasa dikaruniakan rezeki yang halal.
Republika
Rep: Imas Damayanti Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Di saat perkara halal dan haram dalam mencari nafkah terasa abu-abu, maka berdoalah kepada Allah. Bersimpuh dan memohon kepada Allah agar senantiasa dikaruniakan rezeki yang halal dan terlepas dari syubhat.
Dalam buku Kumpulan Doa Doa terbitan Kementerian Agama disebutkan tentang doa memohon rezeki dan nafkah yang halal. Simak selengkapnya dalam videografeis berikut.
Video Editor | Fian Firatmaja
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini