In Picture: Petugas Haji Daerah Mendapatkan Vaksin Meningitis

Pemerintah menyediakan vaksin meningitis untuk seluruh calon jemaah dan petugas haji.

Petugas Haji Daerah (PHD) embarkasi Sultan Iskandar Muda, Aceh mendapat suntikan vaksin meningitis di Banda Aceh, Aceh, Jumat (19/4/2024). Pemerintah menyediakan vaksin meningitis untuk seluruh calon jemaah dan petugas haji 2024 sebagai upaya pencegahan terhadap virus meningitis dan penyakit lainnya selama menjalankan ibadah di tanah suci.

Petugas kesehatan menyiapkan vaksin meningitis untuk diberikan kepada Petugas Haji Daerah (PHD) embarkasi Sultan Iskandar Muda, Aceh, di Banda Aceh, Jumat (19/4/2024). Pemerintah menyediakan vaksin meningitis untuk seluruh calon jemaah dan petugas haji 2024 sebagai upaya pencegahan terhadap virus meningitis dan penyakit lainnya selama menjalankan ibadah di tanah suci.

Red: Tahta Aidilla

REPUBLIKA.CO.ID, ACEH -- Petugas Haji Daerah (PHD) embarkasi Sultan Iskandar Muda, Aceh mendapat suntikan vaksin meningitis di Banda Aceh, Aceh, Jumat (19/4/2024).


Pemerintah menyediakan vaksin meningitis untuk seluruh calon jemaah dan petugas haji 2024 sebagai upaya pencegahan terhadap virus meningitis dan penyakit lainnya selama menjalankan ibadah di Tanah Suci.

 

sumber : ANTARA FOTO/Irwansyah Putra
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler