Thailand Legalkan LGBT, MUI: Sudah Terlalu Masif
Perilaku LGBT di Thailand dikhawatirkan akan mendapat perlindungan.
EPA-EFE/RUNGROJ YONGRIT
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Hubungan Luar Negeri, Sudarnoto Abdul Hakim turut menanggapi perihal Thailand yang secara resmi melegalkan LGBT. Menurutnya LGBT di Thailand sudah terlalu masif.
Terlebih lagi, ia menjelaskan perilaku LGBT di Thailand sudah dilindungi. Menurutnya, juga ada dana perlindungan untuk LGBT dari Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB).
Dengan dilegalkannya LGBT di Thailand tentunya akan ada perlindungan hukum bagi siapapun yang melarang adanya LGBT di sana.
Video Editor | Fian Firatmaja
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler