Sambut Grand Syekh Al Azhar, Gus Yahya: Selamat Datang di Negeri Ahlus Sunnah Wal Jamaah

Sambutan ini sebagai upaya melestarikan persaudaraan antar umat manusia.

Republika/Fuji Eka Permana
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Yahya Cholil Staquf saat menyampaikan pidato sambutan dalam acara resepsi bersama Grand Syekh Al-Azhar bertema Interreligious and Intercivilizational Reception, di Grand Ballroom Pullman, Jakarta, Rabu (10/7/2024)
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf menyambut kedatangan Grand Syekh Al Azhar, Imam Akbar Ahmed Al Tayeb.
 
Dalam sambutannya ia menyebutkan bahwa Grand Syekh datang ke Indonesia yang dimana seribu tahun lalu menyambut kedatangan Ahlus Sunnah Wal Jamaah. Sehingga mendapatkan hidayah dari Ahlus Sunnah Wal Jamaah dan menjadi bagian dari peradaban.


Serta tetap mempertahankan keramahtamahan kepada siapa saja dan melestarikan persaudaraan antar umat manusia.

 

Videografer/Video Editor | Havid Al Vizki

 

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler