2025, Apakah Inflasi Kembali Mengancam?
Kini muncul kekhawatiran kembali menguatnya inflasi.
Red: Wisnu Aji Prasetiyo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Mandat ganda Bank Sentral AS berupa stabilisasi harga dan penciptaan lapangan kerja maksimal terus diuji
Hal itu dilakukan setelah perhatian pelaku pasar dan investor banyak tertuju ke ketenagakerjaan di tengah tingginya suku bunga. Kini muncul kekhawatiran kembali menguatnya inflasi.
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler