Masidil Haram dipadati jamaah seminggu menjelang pelaksanaan haji tahun ini. (REUTERS/Ahmed Jadallah) (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
Ribuan jamaah dari seluruh dunia melakukan tawaf di Masjidil Haram. REUTERS/Ahmed Jadallah (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
Jamaah berisitirahat menggunakan kursi lipat di depat Ka'ba. (REUTERS/Ahmed Jadallah) (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
Hijir Ismail dipadati jamaah. (REUTERS/Ahmed Jadallah) (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
Maqam Ibrahim di antara ribuan jamaah yang bertawaf di Masjidil Haram (REUTERS/Ahmed Jadallah) (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
Jamaah tengah melakukan tawaf mengelilingi Ka'bah dengan bantuan petugas pendorong kursi roda. (REUTERS/Ahmed Jadallah) (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
Pasangan jamaah ber-swafoto di balkon Masjidil Haram. REUTERS/Ahmed Jadallah (FOTO : REUTERS/Ahmed Jadallah)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, Seminggu menjelang pelaksanaan Haji 2016 Masjid al-Haram penuh sesak dengan jamaah. Jutaan jamaah haji dari berbagai belahan dunia telah berkumpul di Kota Makkah. Rangkaian ibadah haji yang akan dimulai pekan depan akan memulai salah satu prosesi ibadah paling masif di dunia.
Masjid al-Haram tampak sempit oleh jamaah. Tak peduli perluasan yang terus dilakukan, animo umat Islam untuk beribadah haji terus meningkat. Di antara 2 juta jamaah haji seluruh dunia, jamaah haji Indonesia mencapai 168 ribu orang. Jamaah Indonesia termasuk rombongan terbesar dibandingkan jamaah dari negara lain.
sumber : Reuters
Advertisement